General English dan Conversation: apa bedanya?

GENERAL ENGLISH DAN CONVERSATION General English dan Conversation merupakan dua program serupa namun memiliki pendekatan yang berbeda. Tentunya, kadang hal ini membingungkan. Istilah “General English” memang sering dikontraskan dengan “English for Specific Purposes”. Jadi, General English mengacu pada kebutuhan bahasa Inggris umum. Sedangkan “English for Specific Purposes” merupakan program bahasa Inggris untuk kebutuhan tertentu. Jadi…

KELAS PRIVAT LIA

KELAS PRIVAT LIA Kelas privat LIA mungkin merupakan sebuah soluasi ketika Anda menghadapi keterbatasan waktu atau kebutuhan Anda bersifat khusus. Memang, kelas reguler kursus bahasa Inggris pada umumnya sulit memenuhi SEMUA kebutuhan pelanggan yang sangat beragam. Tentunya, pasti ada calon siswa yang memiliki kebutuhan yang unik dan berada dalam kondisi yang khusus pula. Kelas Privat…

KELAS TOEFL LIA JOGJA

KELAS TOEFL LIA JOGYA Kelas TOEFL LIA Jogja. Masih banyak peserta yang dibuat kelabakan oleh salah satu tes kemampuan bahasa Inggris, yaitu TOEFL. Memang, TOEFL adalah salah satu tes yang paling banyak digunakan. Namun, peserta kadang tidak memahami beberapa prinsip dasar dalam mengerjakan tes ini. KELAS TOEFL LIA JOGYA (Preparation Course for the TOEFL ) merupakan…

KELAS CONVERSATION LIA

Kelas Conversation LIA Kelas Conversation LIA Yogyakarta  adalah  CONVERSATION FOR STUDENTS (CVS) dan CONVERSATION FOR EMPLOYEES (CVE) .  Program ini untuk  ditujukan untuk mahasiswa dankaryawan dengan titik berat pada percakapan (Speaking). Oleh karena itu, pembelajaran dititik beratkan pada pengembangan  “conversational  dan communication skills“.  Kita membedakan kedua hal di atas mengingat kadang masih ada kesalahpahaman. Apakah kita…